
Nias, Sumatrapena.com – Jalan Provinsi dari Kabupaten Nias menuju Nias Barat Benar-benar rusak. Masyarakat mengeluh karena keadaan jalan tersebut. Jalan ini adalah Jalan sentral jalannya Perekonomian Masyarakat, dengan semua terhambat.
Masyarakat yang melintas jalan atau dibeberapa titik yang rusak total. Puluhan warga jatuh dari motornya sendiri, sehingga Masyarakat dibantuin untuk di dorong kereta tersebut. Seperti yang nampak di Video ini, bisa terjadi yang tidak kita inginkan yaitu kecelakaan, tambrak, tinggal dan Masyarakat disekitar terganggu oleh debu itu kalau musim kemarau.
Dengan ini, Masyarakat Setelah Nias mereka berharap supaya jalan itu ada perhatian PemProv Sumatera Utara ( Gubernur Sumut) dan juga Pemerintah Pusat supaya jalan kami segera diperbaiki.
Sebelumnya, Pak Presiden Jokowi telah melakukan kunjungan kerja di Pulau Nias, Sudah melihat langsung keadaan jalan dan keadaan perekonomian di Pulau Nias ini. Dan juga sebelumnya Menteri PUPR dan Menteri Pariwisata dan Ekonomi kreatif. Telah melihat jalan (Infrastruktur) di Pulau Nias.
Harap Mulia, Gubernur Edy Rahmayadi melihat langsung keadaan jalan Provinsi di pulau Nias dan Beliau menjanjikan bahwa pembangunan Infrastruktur segera direalisasikan (dibangun) antara lain Jembatan Oyo dan jalan Provinsi dari Kabupaten Nias ke Nias Barat saat Bapak Pidato dan juga konferensi Pers kepada awak Media.
Masyarakat Pulau Nias meminta keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia (sila ke 5 Pancasila) kepada Pemerintah Pusat dan juga PemProv Sumatera Utara. **(Y.G)