
Bangkinang Kota, Sumatrapena.com – Puluhan Mahasiswa dan pemuda akan menggelar Aksi Demo dalam menyampaikan aspirasi di depan Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Kampar yang bertuliskan di spanduk Usut Tuntas Dugaan Kasus Tangkap oknum yang terkait WORKSHOP ALAT BERAT PUPR KAMPAR, Kadis PUPR KAMPAR dan KEPALA DINAS INSEKORAT KAMPAR (06/03/24).
“Dari pantauan awak media salah satu hasil diskusi dengan kordinator aksi Mhd Aldi, bahwasanya nanti kami dari Gabungan Mahasiswa dan Pemuda yang tergabung di GELOMBANG PERGERAKAN RAKYAT (GELPER) RIAU akan turun menyampaikan aspirasi usut tuntas kasus dugaan Alat Berat PUPR Kampar dan hasil temuan BPK RI yang mengendap di INSPEKTORAT KAMPAR. Kami atas nama RAKYAT yang tergabung di persatuan kami GELOMBANG PERGERAKAN RAKYAT (GELPER) RIAU meminta kepada Kejaksaan Negeri Kampar untuk menindaklanjuti tentang dugaan kasus tersebut,” Ujarnya.
Mhd Aldi kordinator aksi dan Rahmad jendral lapangan aksi akan menyampaikan Aksi lanjut kamis 7 Maret 2024 titik kumpul di Lapangan pelajar Bangkinang bertujuan aksi di kantor kejaksaan negeri Kampar bersama puluhan mahasiswa dan PEMUDA, di kabupaten Kampar, Mhd Aldi kordinator aksi menambahkan, bahwa hendaknya setiap laporan atau pegaduan kasus berindikasi dugaan tindak pidana, Kejari Kampar agar bisa menindaklanjuti kasus tersebut yang sangat merugikan negara.
“GELOMBANG PERGERAKAN RAKYAT (GELPER) RIAU meminta kepada Bupati Kampar agar bisa segera menggantikan Oknum yang terkait, OKNUM WORKSHOP ALAT BERAT PUPR KAMPAR. Kadis PUPR KAMPAR dan KEPALA INSEKORAT KAMPAR. Ujarnya.”
L/p: isar topankk